Sangat mudah sekali untuk memahami perbedaan pemakaian a number of dan the number of.
Perhatikan rumus di bawah ini!
A number
of +
plural noun + plural verb ...
The number
of + plural noun + singular verb ...
Jika kita perhatikan rumus di atas, persamaan antara a number of dan the number of
adalah noun yang kita letakkan setelahnya
sama-sama berbentuk plural noun, akan tetapi untuk kata kerjanya berbeda. A number of menggunakan plural verb dan the number of menggunakan singular
verb.
Contoh:
A number of students are
going to the class picnic.
The number of days in a week is
seven.
A number of the applicants have already been
interviewed.
The number of residents who have been questioned on this matter is
quite small.
Semoga penjelasan singkat ini bermamfaat. Terima kasih.
0 komentar:
Posting Komentar